Sunny Girls’ Generation
dalam MV “Dancing Queen”
nampak mengenakan topi bertuliskan “WELCOME MOTHERF★CKERS”
yang mengakibatkan kehebohan. Meski niatnya untuk membuat image Girls’ Generation berbeda dari
biasanya yang imut dan manis, publik Korea terlihat tidak dapat menerimanya.
SM Entertainment
akhirnya memutuskan untuk memperbaikinya. Seorang wakil SM Entertainment
menyatakan pada 3 Januari, “Kami telah memutuskan untuk memotong adegan yang
menyebabkan kontroversi. Setelah kami menyelesaikan penyuntingan, kami
berencana merilis versi setelah sunting MV.”
Tidak ada komentar:
Posting Komentar